Sabtu, 14 Februari 2015

Struktur Kuno di Masa Depan

Meskipun kemajuan selama 100 tahun terakhir telah membuat manusia mampu melakukan penemuan-penemuan ilmiah dan teknologi yang canggih, prestasi luar biasa dari peradaban masa lalu juga patut diakui dan dihargai.
Sementara teori konspirasi percaya bahwa struktur dan artefak menakjubkan, dan tampaknya mustahil dari masa lalu, melibatkan makhluk cerdas dari dunia lain. Mereka seperti dari ‘masa depan’.
Sementara yang lain percaya bahwa terdapat banyak peradaban yang maju sebelum saatnya sampai mereka akhirnya benar-benar lenyap dari muka Bumi.
Berikut ini 14 struktur dan artefak kuno yang seharusnya belum ada pada zamannya, sebagaimana dikutip Dream dari laman The Richest.

0 komentar:

Posting Komentar

 
Wordpress Theme by wpthemescreator .
Converted To Blogger Template by Anshul .